Orang Jawa punya istilah nyambut gawe, yang berarti bekerja. Kalau diterjemahkan langsung berarti ‘menyambut pekerjaan’. Menurut saya istilah ini positif sekali, karena berarti pekerjaan itu disambut, tidak cuma dikerjakan atau malah digerutui. Sukur-sukur disambut dengan suka cita. Bagus sekali kan?
Inspirasi Kidzania
Sudahkah anda mengunjungi Kidzania yang di Pacific Place? Tempat bermain baru ini kayaknya bisa bikin anak kecil serasa jadi orang tua, dan orang tua kepengen jadi anak kecil lagi. Kidzania—yang dikonsep seperti sebuah kota, lengkap dengan jalan, gedung, mall, mata
Polisi Nakal Kesambit Youtube
Video tindakan indisipliner polisi Bali yang direkam wisatawan Kanada rupaya membikin gerah Mabes Polri kita. Ketika dihubungi detikcom, Kadiv Humas Mabes Polri justru menduga video tersebut adalah hasil rekayasa guna mendiskreditkan pariwisata Indonesia. Hmm… Pak polisi kan polisi? Kenapa tidak
Deface
Tentu saja, mendeface itu sebuah tindakan yang seru dan heroik. Tapi sudahkah kita melakukan sesuatu supaya Indonesia lebih hebat daripada…katakan… India?
Pecundang Paling Akhir
Dalam pemilu kepresidenan AS pada tahun 2000, Gorge Bush adalah sang pemenang. Dia menyisihkan tipis pesaingnya Al Gore yang saat itu menjabat Wakil Presiden AS. Bush pemenang, Gore pecundang. Tujuh tahun kemudian, Bush menjadi tokoh antagonis banyak bangsa. Di dalam
Orang Gemuk
Orang gemuk, tapi tidak merasa gemuk; tidak tahu diri atau percaya diri? Foto dari Full Body Project
Tentang Kopas Yang Bikin Pecas Ndahe Ituh
Q: Apa yang terjadi kalau anda membunuh kecoak pakai meriam? A: Orang akan bersimpati dengan kecoaknya.
Eufemisme Sopir
Seringkah anda mendengar orang menyebut bill ketika minta bon di restoran? Menyumpah ‘fuck!’, alih-alih teriak ‘anjing!’? Tabbayyun? Di-call? Di-hold? Ini kekurangan kosakata, atau aksi-aksian saja? Atau mungkin juga untuk menghaluskan sebuah ungkapan? Yang lucu itu istilah driver yang sering dipakai
Aliran Sesat
Fenomena aliran sesat itu bukan sesuatu yang gampang saya mengerti. Itu tidak seperti tersesat di pasar, atau di gang-gang kampung. Ini adalah fenomena yang delicate, halus, tapi rumit. Makanya, ketika ada protes menentang aliran sesat dan diikuti aksi main hakim
Haruskan anda menyumbang uang di Wikipedia?
Seorang teman di kantor mengajak-ajak agar kita, sebagai pengguna Wikipedia, agar menyumbang uang untuk Yayasan Wikimedia, guna mendanai operasional Wikipedia dana adik-adiknya. “Apalah arti sedikit uang demi pemerataan ilmu pengetahuan?” katanya. Bukannya kikir, tapi saya harus berpikir dua kali untuk