Logo Olimpiade London 2012

Iran, bangsa besar dari sejak abad ke 6 sebelum masehi, kini sibuk mengurusi hal-hal kecil. Seperti misalnya logo. Sekjen Komite Olimpiade Iran Bahram Afsharzadeh menilai logo Olimpiade London 2012 rasis karena membentuk tulisan ZION. Rasisnya di mana, entah. Yang jelas Afsharzadeh sudah mengirim surat ke IOC, menuntut agar logo itu segera diganti. Bahkan Iran mengancam akan boikot Olimpiade, dan mengajak negara-negara islam lain untuk melakukan hal yang sama.

Agak maksa sih sebetulnya, karena untuk membentuk ZION, bagian-bagian dari logo itu harus diputar dan dibolak-balik.

Untunglah, Iran tidak mempermasalahkan logo Olimpiade London karena menyerupai Lisa Simpson sedang mengoral sesuatu viagra est bon. Jika iya, mungkin Iran akan keberatan juga dengan logo Olimpiade Rio. Karena kalau mau maksa, logo olimpiade 2016 ini bentuknya menyerupai kondom:

Olimpiade Rio 2016

Iran Boikot Olimpiade London 2012 dan nasib Olimpiade Rio 2016

7 thoughts on “Iran Boikot Olimpiade London 2012 dan nasib Olimpiade Rio 2016

  • Pingback:Logo Olimpiade London 2012 - Design - hermansaksono

  • March 1, 2011 at 6:49 pm
    Permalink

    Iya, secara pribadi saya ingin logonya diganti. Meski alasannya jelas bukan yang maksa itu.

    On the other side, the colour hurt my eyes.

    Reply
  • March 2, 2011 at 5:22 am
    Permalink

    Heh… makin bebal ya :)
    Kalo gitu orang Iran ngga mau tinggal di Jogja karena muda-mudi nya suka jion-an :)

    Reply
  • March 2, 2011 at 7:24 am
    Permalink

    seingetku kamu udah tiga kali mbahas logo olimpiade london 2012 itu mon … hihihi … saking parahnya ya?

    Reply
  • March 2, 2011 at 3:54 pm
    Permalink

    kalo membacanya kan kiri ke kanan, berartu harusnya ZOIN
    dan 2016 itu mirip dot bayi.. kondom sih lebih panjang lagi #pengalaman

    Reply
  • March 2, 2011 at 5:43 pm
    Permalink

    yang 2016 seperti pentil susu sapi perah mon…

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.